LPSK Siap Lindungi Korban Pelecehan Seksual dan Kekerasan di Malang
JawaPos.com – Wakil Ketua Lembaga Perlindungan Saksi dan Korban (LPSK) Maneger Nasution menekankan pentingnya pemulihan psikologis terhadap anak perempuan korban penganiayaan dan pelecehan seksual di Malang, Jawa Timur. Menurut Nasution, apa yang dialami korban adalah kejadian yang akan berdampak panjang terhadap psikologisnya.
“Apalagi korban berusia anak dan masa depannya masih panjang. Jangan sampai kejadian yang menimpa terus membekas dan membayangi korban hingga dia dewasa,” kata Nasution dalam keterangannya, Kamis (25/11).
Selain itu,
Kasus Aktif Covid-19 Naik, Positif Tambah 372 Orang
JawaPos.com – Kasus Covid-19 pada (25/11) bertambah 372 kasus dalam sehari. Kini total sudah 4.254.815 orang terinfeksi Covid-19.
Jogjakarta menjadi provinsi dengan kasus harian terbanyak yakni 79 kasus. Disusul DKI Jakarta 54 kasus. Dan Jawa Tengah 45 kasus.
Sementara kasus aktif juga naik 63 kasus. Kasus aktif adalah pasien positif yang masih membutuhkan perawatan medis. Kini totalnya menjadi 8.040 kasus.
Angka kesembuhan harian bertambah mencapai 293 orang sembuh per hari. Adanya penambahan hari
Peran Serta Masyarakat Jadi Kunci Suksesnya PPKM Level 3
JawaPos.com – Pemerintah akan menetapkan kebijakan Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) level 3 di seluruh wilayah Indonesia jelang Natal dan Tahun Baru.
Menanggapi hal tersebut, Anggota Komisi IX DPR Saleh Partaonan Daulay menuturkan pemerintah perlu mengerahkan sekuat tenaga agar iplementasi PPKM level 3 ini bisa berhasil. Seperti menerjunkan TNI, Polri dan Satpol PP untuk pemantauan di lapangan terhadap mobilitas masyarakat ini.
“Karena tentu pada saat itu nanti akan ada pengetatan-pengetatan, kalau nanti
Pemda dan Masyarakat Harus Siap Sukseskan PPKM Level 3 di Akhir Tahun
JawaPos.com – Wakil Ketua MPR RI, Lestari Moerdijat mengatakan keberhasilan pemberlakuan pembatasan kegiatan masyarakat (PPKM) level 3 di akhir tahun sangat tergantung kesiapan pemerintah daerah (pemda) dan masyarakat.
Mencegah kerumunan, pengaturan mobilitas orang dan disiplin protokol kesehatan harus dilakukan jelang Natal 2021 dan Tahun Baru 2022 untuk menghindari potensi penyebaran Covid-19.
“Kebijakan PPKM level 3 di seluruh tanah air yang direncanakan pemerintah merupakan upaya agar seluruh provinsi di Indonesia tetap melakukan pengendalian
Cegah Narco-Terrorism, BNPT Perkuat Sinergi Bersama BNN dan KPK
JawaPos.com – Terorisme, narkoba dan korupsi merupakan kejahatan transnasional dan terorganisir yang dapat menghambat pembangunan Indonesia. Ketiganya bahkan saling terhubung untuk mendukung tindak kejahatan yang lebih masif.
Salah satu contohnya narco-terrorism yakni aksi terorisme yang didanai dari perdagangan gelap narkoba. Tidak hanya di Indonesia, praktik seperti itu pun juga kerap terjadi di belahan negara lain menyebabkan berkembangnya eksistensi kelompok teror di dalam dan luar negeri.
“Terorisme dan korupsi juga terkait satu dengan
MotoGP Semakin “Hijau”, Umumkan Bakal Pakai Bahan Bakar Sintetis
JawaPos.com – MotoGP mengumumkan sebuah langkah maju dalam misinya mengurangi ketergantungan pada bahan bakar fosil.
FIM dan Dorna memastikan akan menaikkan kandungan bahan bakar non-fosil atau bensin sistetis hingga 40 persen pada 2024.
Kemudian ditargetkan akan 100 persen menggunakan bahan bakar non-fosil 100 persen pada 2027.
‘’Setelah berbulan-bulan dan bahkan bertahun-tahun negosiasi dengan perusahaan bahan bakar serta manufaktur, kami akhirnya mencapai kesepakatan,’’ terang Presiden FIM Jorge Viegas dalam pernyataan resmi.
‘’(Kebijakan) ini akan mengantar
Covid-19 Tambah 451 Kasus Positif Sehari, Sembuh 377 Orang
JawaPos.com – Kasus Covid-19 harian pada Rabu (24/11) bertambah 451 kasus. Data itu berasal dari pemeriksaan 288 ribu spesimen. Kini total sudah 4.254.443 orang terinfeksi Covid-19.
Sementara, kasus aktif atau pasien positif yang masih membutuhkan perawatan medis, bertambah sebanyak 61 kasus. Kini totalnya menjadi 7.977.
Penambahan kasus terkonfirmasi positif harian terdapat 5 provinsi dengan angka tertinggi. Yakni di Jawa Barat menambahkan 85 kasus dan kumulatifnya 707.488 kasus, diikuti DKI Jakarta menambahkan 82
Kapolri Minta Jajaran Fokus Cegah Lonjakan Covid-19 saat Nataru
JawaPos.com – Upaya untuk mencegah lonjakan Covid-19 saat libur Natal dan Tahun Baru (Nataru) terus dilakukan. Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo menggelar video conference dengan seluruh jajaran mulai dari pejabat utama, Kapolda hingga Kapolres. Yang dibahas, kesiapan pengamanan kamtibmas jelang Nataru untuk mencegah Covid-19.
Dalam arahannya, Sigit meminta kepada seluruh jajarannya untuk melakukan pemetaan potensi kerawanan dan melakukan antisipasi sejak dini terhadap potensi-potensi gangguan kamtibmas yang ada. Dia bilang, situasi kamtibmas
Ahok Dorong Pertamina Kembangkan Geothermal untuk Energi Masa Depan
JawaPos.com – Komisaris Utama PT Pertamina (Persero) Basuki Tjahja Purnama memberi arahan ke PT Pertamina Geothermal Energy (PGE) agar terus mengembangkan pemanfaatan energi panas bumi untuk mendukung Indonesia mencapai target net zero emission 2060.
Dia mengatakan, PGE harus terus mengembangankan pemanfaatan panas bumi sebagai sumber energi, sehingga bisa menjadi energi masa depan Pertamina.
’’Panas bumi merupakan salah satu energi hijau dan ramah lingkungan yang dapat mendukung Indonesia menuju net zero emission sehingga
Nanang Priyono Sempat Stroke Karena Difitnah Anti Pancasila
JawaPos.com – Mantan Kepala Bagian Pelayanan Kepegawaian pada Biro Sumber Daya Manusia Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Nanang Priyono dikabarkan meninggal dunia pada Selasa (23/11). Nanang disebut merasa terpukul karena dinilai anti Pancasila, lantaran dinyatakan tidak memenuhi syarat tes wawasan kebangsaan (TWK).
“Sakit stroke, nggak lama kami di nonaktifkan pasca SK 652. Beliau sangat terpukul sekali di fitnah anti Pancasila,” kata Ketua IM57+ Institute, Praswad Nugroho dikonfirmasi, Selasa (23/11).
Nanang menghembuskan nafas terakhirnya