Yasonna Tinjau Pembangunan Lapas Baru dengan Konsep Smart Prison
JawaPos.com – Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia (Menkumham) RI Yasonna Hamonangan Laoly meninjau pembangunan tiga lembaga pemasyarakatan (lapas) baru dengan konsep smart prison di Pulau Nusakambangan, Cilacap, Jawa Tengah.
“Ketiga lapas ini rencananya dioperasikan pada tahun 2022,” kata Menkumham melalui keterangan tertulis yang diterima di Jakarta, Selasa malam (14/12).
Ketiga lapas baru tersebut merupakan proyeksi optimalisasi manajemen penguatan sistem pemasyarakatan di Indonesia yang digagas oleh Presiden Republik Indonesia Joko Widodo.
Hal tersebut
Libur Nataru, Satgas Larang Warga yang Belum Divaksin Covid Bepergian
JawaPos.com – Satuan Tugas (Satgas) Penanganan Covid-19 melarang masyarakat yang belum divaksin bepergian jarak jauh saat periode Natal dan tahun baru.
“Bagi masyarakat yang belum divaksin dan tidak bisa divaksin karena alasan medis dilarang bepergian jarak jauh,” ujar Juru Bicara Satgas Penanganan Covid-19 Prof Wiku Adisasmito dalam konferensi pers yang diikuti secara daring di Jakarta, Selasa.
Ia menyampaikan, pelarangan itu diatur dalam Inmendagri No.66 Tahun 2021
Menkes Beberkan Angka Kebutuhan Vaksin Covid-19 untuk Anak pada 2022
JawaPos.com – Vaksinasi Covid-19 untuk anak usia 6-11 tahun telah dimulai hari ini, Selasa 14 Desember 2021. Lantas berapa vaksin Covid-19 yang dibutuhkan untuk 2022?. Menteri Kesehatan (Menkes) Budi Gunadi Sadikin mengatakan kebutuhan vaksin Covid-19 pada 2022 bagi anak-anak adalah sebanyak 68,6 juta dosis.
“Ada kebutuhan vaksin untuk tahun depan untuk anak-anak itu 68,6 juta dosis,” ujar Budi saat rapat dengan Komisi IX DPR RI, Selasa (14/12).
Mantan Waki Menteri Badan Usaha
Ganjar Dampingi Presiden Jokowi Bahas Bawang Putih di Wonosobo
JawaPos.com – Presiden Joko Widodo (Jokowi) menyambangi food estate nasional di Desa Lamuk, Kabupaten Wonosobo, Jawa Tengah, hari ini (14/12). Dalam kunjungan itu Presiden Jokowi didampingi Gubernur Jateng Ganjar Pranowo.
Saat berada di Desa Lamuk, Presiden Jokowi yang didampingi Ganjar ikut menanam cabai, bawang putih, dan sejumlah bibit hortikultura lainnya.
Di sela itu, mantan gubernur DKI Jakarta itu mengajak dialog para petani. “Tadi Pak Presiden dialog dengan petani. Mereka seneng banget. Saking
Mendagri Minta Kepala Daerah Tangkal Hoaks Soal Vaksin Covid-19
JawaPos.com – Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Tito Karnavian meminta kepala daerah, khususnya di Provinsi Aceh, dapat menangkal hoaks soal vaksin Covid-19. Upaya ini perlu dilakukan agar masyarakat bersedia mengikuti program vaksinasi.
Hal ini disampaikan Tito saat Rapat Koordinasi (Rakor) Strategi Percepatan Vaksinasi Covid-19 bersama jajaran Pemerintah Provinsi Aceh, di Gedung Serba Guna Sekretariat Daerah Aceh, Selasa (14/12).
“Bapak minta tolong bantu untuk menetralisir hoaks-hoaks mengenai penolakan vaksin,” kata Tito dalam keterangannya.
Mantan Kapolri
Biaya Karantina sampai Puluhan Juta, Anggota DPR Minta Transparansi
JawaPos.com – Wakil Ketua Komisi VIII DPR RI Ace Hasan meminta kepada Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) untuk transparan perihal kebijakan karantina bagi warga sepulang dari perjalanan luar negeri yang sering berubah. Terlebih lagi aturan mewajibkan karantina ditempat yang disediakan, seperti hotel.
Untuk diketahui, masyarakat ketika melakukan karantina itu harus membiayai dirinya sendiri selama melaksanakan kewajiban itu. Sebab, dikhawatirkan bahwa ini adalah ladang bisnis antara BNPB dengan industri hotel.
“Yang menjadi masalah
Sehari 106 Orang Positif Covid-19, Sembuh 278, Meninggal 12 Jiwa
JawaPos.com – Kasus Covid-19 pada Senin (13/12) bertambah 106 kasus sehari. Tes yang dilakukan hari ini 268 ribu spesimen. Kini total sudah 4.259.249 orang terinfeksi Covid-19 di tanah air.
Angka kematian Covid-19 bertambah 12 jiwa. Total angka kematian sudah 143.948 jiwa meninggal dunia karena Covid-19. Paling banyak kasus meninggal harian terjadi di Jawa Tengah 4 jiwa.
Kasus aktif turun 184 orang sehari. Jumlah pasien aktif kini sebanyak 4.974 orang. Jumlah kasus positif
Luhut: Libur ke Dalam Negeri Bisa Bantu Ekonomi RI
JawaPos.com – Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi (Menko Marves) Luhut Binsar Pandjaitan meminta agar masyarakat yang ingin berlibur dapat melakukannya di wilayah dalam negeri saja.
Menurutnya, selain mencegah masuknya virus Covid-19 varian Omicron ke Indonesia juga dapat memperkuat putaran roda perekonomian RI. Sebab, dengan berpergian di dalam negeri dapat membantu ekonomi kawasan.
“Jadi jangan gagah-gagahan libur ke luar negeri, bantulah ekonomi dalam negeri kita, libur ke Bali, libur kemana,” kata Luhut
3 Lokasi Ini Dilaksanakan Vaksinasi Covid-19 Anak 6-11 Tahun
JawaPos.com – Vaksinasi Covid-19 untuk anak usia 6 sampai 11 tahun akan dimulai Selasa (14/12). Sedikitnya untuk pencanangan tahap awal akan dimulai di tiga lokasi yang tersebar di wilayah DKI Jakarta, Depok, dan Tangerang.
Jumlah sasaran vaksinasi mencapai 26,5 juta anak berdasarkan data sensus penduduk 2020. Plt. Dirjen Pencegahan dan Pengendalian Penyakit, Kemenkes dr. Maxi Rein Rondonuwu mengatakan pihaknya sudah mempersiapkan kick off pelaksanaan vaksinasi Covid-19 untuk anak usia 6 sampai
Kondisi Kesha Ratuliu Setelah Tensinya Drop di Hari Persalinan
JawaPos.com – Kondisi Kesha Ratuliu sempat lemah dan muntah-mutah di hari persalinan buah hati pertamanya, Minggu (12/12) kemarin. Tensi darah istri Adhi Permana itu mengalami drop akibat kurangnya tidur dan sempat tegang jelang persalinan.
Adhi Permana mengungkapkan kondisi Kesha Ratuliu setelah sempat sangat lemah kemarin. Dia mengatakan kondisi istrinya kini sudah lebih baik.
“Kesha Alhamdulillah sudah bisa jalan. Infusnya sudah dilepas. Kemarin memang sempat nggak bisa makan sama sekali karena mual hebat,